Jika kamu memiliki akun dasbor Anghami, kamu bisa mengecek fitur Playlist Pitching Anghami dengan login terlebih dahulu, lalu pergi ke Content Promotion > Pitch to Playlist, lalu pilih track yang ingin kamu kurasi.
Tim Anghami nanti akan mengecek track untuk melihat kemungkinan kurasi dan menginformasikan ke kamu melalui email otomatis apabila track tersebut telah dimasukkan ke salah satu playlist Anghami.
Jika kamu belum memiliki akun dasbor, kamu bisa mengirimkan permintaan pitching ke artistsupport@anghami.com.
Sign Up